Pledoi Belum Rampung, Jefferson Minta Sidang Ditunda
Hakim Setujui Digelar Pekan Depan
Selasa, 19 April 2011 – 23:51 WIB

Pledoi Belum Rampung, Jefferson Minta Sidang Ditunda
"Tapi kuasa hukum saya juga buat sendiri pledoinya, dan nanti akan disatukan dengan yang saya buat," tambah Epe.
Tak hanya bicara soal pledoi, Epe dengan gaya berdirinya yang khas (memasukkan salah satu tangan ke saku celana, Red) juga mengomentari tuntutan JPU. Di mana selain (hukuman) 13 tahun penjara, ia juga dituntut pidana denda Rp 250 juta, subsidair selama 5 bulan kurungan, serta membayar uang pengganti Rp 33,762.489.375 seperti nominal korupsi yang didakwakan terhadapnya pada 2006-2008.
"Tanpa bermaksud mencampuri kewenangan JPU, saya merasa tuntutannya tak sesuai fakta persidangan," ujar Epe.
Masa tahanan 13 tahun dalam tuntutan, juga dipertanyakannya. Epe lantas merujuk pada kasus Bupati Boven Digoel, Yusak Yaluwo, yang didakwa melakukan korupsi Rp 45 miliar dan hanya dituntut 5 tahun, lalu diputus 4,5 tahun penjara. "Saya hanya 33 miliar, dituntut 13 tahun penjara," keluhnya.
JAKARTA - Wali Kota Tomohon non-aktif, Jefferson Rumajar, tampak sumringah usai menjalani persidangannya dengan nomor perkara 34/pid.B/TPK/2010/PN.Jkt
BERITA TERKAIT
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang