PLN Buka Tender 2 Proyek Pembangkit 35 Ribu Mw Non-BBM
Selasa, 30 Agustus 2016 – 04:37 WIB

Ilustrasi. Foto dok JPNN
Pendaftaran Pra-Kualifikasi dan pengambilan dokumen Pra-Kualifikasi dibuka mulai 30 Agustus 2016 hingga 13 September 2016.
"Kriteria kualifikasi didasari pada kategori tertentu yang akan merepresentasikan kemampuan peserta tender dalam mengembangkan proyek IPP, pengalaman membangun pembangkit dan kekuatan finansialnya," jelas Agus.
Untuk Proyek PLTU Kalbar-2, pemenang tender akan bekerja sama dengan Anak Perusahaan PLN sebagai Sponsor Proyek untuk membangun SPC dan melaksanakan PPA (Power Project Agreement). (chi/jpnn)
JAKARTA – PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) membuka tender dua proyek IPP (Independent Power Producer), yang termasuk dalam Program 35 ribu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang