PLN Cari Investor Rp 23 Triliun
Rabu, 21 April 2010 – 15:26 WIB

PLN Cari Investor Rp 23 Triliun
Perihal rencana mendapatkan tambahan dari obligasi, kata Setio saat ini masih sedang dipelajari lagi oleh PLN. Karena harus melihat perhitungan resiko dan kondisi pasar keuangan minimal hingga kuartal kedua tahun 2010. Sementara perihal mengenai kemungkinan mencari pinjaman dalam bentuk renminbi, ditegaskan Setio sangat kecil kemungkinan opsi tersebut akan diambil oleh PLN untuk menutupi kebutuhan investasi.
"Kita akan lihat dan pelajari dulu semuanya. Seperti yang saya katakan tadi, harus melihat resiko, size dan cost. Inilah yang harus kita kombinasikan lagi. Soal renmibi, sepertinya itu bukan pilihan yang terbaik. Nggak deh, karena market jualnya saja sudah susah. Meskipun saat ini katanya Rupiah mulai menguat," tegas Setio.(afz/jpnn)
JAKARTA— PT Perusahaan Listrik Negara (PLN), saat ini membutuhkan investasi sebesar Rp23 triliun untuk mendukung industri kelistrikan di seluruh
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Keluhan AS Terhadap Barang Bajakan di Mangga Dua, Kemendag Bilang Begini
- Sinarmas Investama Ajak Generasi Muda Melek Investasi Digital
- Sejumlah Tokoh Ikut Tenangkan Nasabah Bank DKI dan Imbau Tidak Kosongkan Rekening
- SPBH Milik PLN IP Bakal Jadi Kunci Penting Mewujudkan Transportasi Berbasis Hidrogen
- Talenta Unggul Mampu Memperkuat Hilirisasi Pertambangan
- Harga Emas Melonjak, Didimax Buka Edukasi Trading Gratis