PLN Gelontarkan Rp 59,6 M Suplai Listrik Sea Games
Senin, 08 Agustus 2011 – 18:09 WIB

PLN Gelontarkan Rp 59,6 M Suplai Listrik Sea Games
JAKARTA - Untuk memperkuat dan mengamankan pasokan listrik dalam penyelenggaraan Sea Games XXVI di Palembang, Sumatera Selatan yang digelar pada November 2011 nanti, PLN gelontarkan sebesar Rp 59,6 miliar.
"Alokasi Anggaran untuk memperkuat dan mobilisasi kebutuhan pasokan listrik penyelenggaraan Sea Games di Palembang adalah sebesar Rp 59,6 Milyar," ujar Direktur Operasi Indonesia Barat PLN, Moch Harry Jaya Pahlawan kepada sejumlah wartawan di Kantor PLN Pusat Jakarta, Senin (8/8).
Disebutkan Harry, jumlah itu dialokasikan sebesar 12,5 miliar (dana investasi) di tahun 2010. Sisanya, sebesar 47,1 Miliar dialokasikan di ditahun 2011, terdiri dari 45,5 miliar dana investasi dan 1,6 Miliar dana operasi.
" Alokasi anggaran tersebut hanya untuk penguatan distribusi, diluar penguatan Gardu Induk. Untuk Gardu Induk alokasinya sebesar 44 Miliar yang meliputi penambahan trafo, cubicle, dan peralatan proteksi," terangnya.
JAKARTA - Untuk memperkuat dan mengamankan pasokan listrik dalam penyelenggaraan Sea Games XXVI di Palembang, Sumatera Selatan yang digelar pada
BERITA TERKAIT
- Indonesia-Vietnam Eksplorasi Peluang Kerja Sama untuk Pertumbuhan Ekonomi yang Lebih Inklusif
- PT STM Pacu Pertanian Organik Perusahaan, Hasil Panen Petani Melimpah
- Pertamina Port and Logistics Raih Penghargaan Green & Smart Port 20
- AIA Inspire, Asuransi Jiwa dengan Manfaat Dana Tunai Hingga Usia 99 Tahun
- Danantara Ditugaskan Untuk Evaluasi Proyek Hilirisasi
- PT WTJJ Masuk Top 3 Skor ESG Tertinggi di Dunia untuk Sektor Air