PLN Sukses Jaga Keandalan Listrik di Gelaran Sail Tidore 2022, Gubernur Maluku Utara beri Apresiasi
Jumat, 02 Desember 2022 – 21:32 WIB
"Sejak awal seluruh petugas kami all out untuk menyukseskan rangkaian kegiatan Sail Tidore 2022. Alhamdulillah pasokan listrik selama Sail Tidore ini pun andal dan tanpa kedip," kata Awat.
Selama rangkaian kegiatan Sail Tidore 2022 tersebut, PLN menyediakan peralatan mobile kelistrikan seperti 1 unit genset 250 kVA, 3 unit genset 140 kVA, 2 unit genset 60 kVA, 1 unit uninterruptible power supply (UPS) Mobile 250 kVA, 2 unit UPS Mobile 100 kVA, 2 unit genset bergerak (UGB) 400 kVA, 3 unit UGB 250 kVA dan 3 unit automatic transfer switch (ATS).(adv/jpnn)
PLN telah berkomitmen untuk mendukung kelancaran dan kesuksesan Sail Tidore 2022 melalui pelayanan kelistrikan yang andal dan prima.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Kemitraan BYD dan PLN Dorong Penguatan Ekosistem Kendaraan Listrik di Indonesia
- Mayoritas Masyarakat Adat Poco Leok Dukung PLTP Ulumbu Unit 5 dan 6
- Wujudkan Pemerataan Listrik, PLN UIP MPA Capai Milestone Penting di Proyek Tobelo GEPP
- Dukung Transisi Energi Berkelanjutan, Pertamina Genjot Kapasitas Pembangkit Panas Bumi
- Hari Kesehatan Nasional, Srikandi Movement PLN Tingkatkan Kepedulian Kesehatan Ibu & Anak
- Pegawai PLN Indonesia Power UBH Tanam Pohon Mangrove di Bekasi