PLN Terus Tekan Jumlah Byar-Pet
Selasa, 22 Maret 2011 – 20:28 WIB
Ditambahkan Dahlan, saat ini direksi PLN terus bekerja keras agar pemadaman ini bisa terus dikurangi antara lain dengan penambahan daya, memperkuat jaringan dan lain-lain.
‘’ Bagi masyarakt adalah listrik jangan sering-sering padam, itu saja yang mereka minta. Jadi inilah yang terus dilakukan oleh teman-teman PLN agar harapan masyarakat itu bisa dipenuhi,’’ pungkasnya. (yud/jpnn)
JAKARTA – Direktur Utama PT PLN, Dahlan Iskan mengakui, target PT PLN menekan jumlah kejadian mati listrik hingga sembilan kali rata-rata per
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sertifikasi Halal Lindungi UMK dari Serbuan Produk Luar Negeri
- Kebijakan Perdagangan Karbon Indonesia di COP 29 Dinilai Bermasalah
- Bea Cukai Parepare Musnahkan Barang Ilegal Senilai Lebih Rp 2,25 Miliar, Terbanyak Rokok
- Anindya Bakrie: Kita Harus Dorong Investasi Asing yang Ciptakan Lapangan Kerja
- AS Optimistis Kembangkan Kerja Sama Ekonomi dengan Pemerintahan Baru
- Tali Qrope dan Selang Spring Hose Jadi Sorotan di INAMARINE 2024