Plt Sekjen MPR Siti Fauziah Tekankan Pentingnya Rekonsiliasi Nilai Pancasila Usai Pemilu

"Nilai kekeluargaan dan gotong royong pada masyarakat Riau masih kuat. Inilah salah satu nilai Pancasila. Sekarang nilai-nilai itu mulai berkurang. Nilai budi pekerti di kalangan generasi muda juga mulai luntur. Kita harus menanamkan dan menjaga nilai-nilai kekeluargaan, gotong royong, dan budi pekerti," pungkasnya.
Sebagai informasi, FKP Sarasehan Kehumasan MPR RI bekerja sama dengan Himpunan Mahasiswa Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan) FKIP Unri ini mengambil tema 'Rekonsiliasi Nilai-Nilai Pancasila dalam Kebhinnekaan Pasca Pesta Demokrasi'.
Dalam kesempatan ini turut hadir Wakil Dekan I FKIP Roza Linda, Wakil Dekan III Ria Novianti, dan narasumber staf pengajar FKIP Sri Erlinda, dan Jumili Arianto. (mrk/jpnn).
Ini pentingnya rekonsiliasi nilai Pancasila usai Pemilu, simak pemaparan Plt Sekjen MPR Siti Fauziah dalam FKP Sarasehan Kehumasan MPR RI di Kampus Unri
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
- MPR Resmi Bentuk Organisasi Ini, Tugasnya Bantu Pemerintah Urus Masalah di Papua
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Dukung Pengembangan Kopi di Indonesia, Ibas: Majukan Hingga Mendunia
- Temui Wamen Guo Fang, Waka MPR Eddy Soeparno Bahas Pengembangan Energi Terbarukan
- Waka MPR Dorong Pengembangan Kompetensi Berkelanjutan Bagi Guru Harus Dijalankan
- Pimpinan MPR Respons soal Terbitnya Inpres Pengentasan Kemiskinan Ekstrem