PM India Narendra Modi: Australia Adalah Mitra Ekonomi Besar
Modi juga menyinggung soal meningkatnya isu terorisme.
"Terorisme saat ini telah mengalami perubahan karakter dan jangkauannya semakin luas,” katanya.
"India dan Australia harus memperkuat kerjasama keamanan bilateral namun kita juga perlu strategi global untuk mengatasi masalah global ini,”
"Semua negara, kecil atau besar, harus tunduk pada aturan dan norma-norma internasional,’
"Bahkan ketika kita menghadapi masalah pahit, kita harus berkolaborasi mempertahankan keamanan maritime. Kita harus bekerjasama di lautan dan berkolaborasi dalam forum internasional,”
Modi juga menyuntikan sedikit humor dalam pidatonya dengan menggunakan istilam "shirtfront" atau mencekal bagian depan kemeja.
"Sebagai pemimpin pemerintahan ketiga yang Anda simak pidatonya pekan ini, saya tidak tahu bagaimana perasaan Anda,” kata Modi kepada anggota parlemen yang mendengarkan pidato Presiden China Xi Jinping Hari Senin kemarin dan PM Inggris, David Cameron Jum’at lalu.
"Mungkin beginilah cara PM Tony Abbott mencekal bagian depan kemeja Anda,”
Perdana Menteri India, Narendra Modi menyampaikan pidato bersejarah di Gedung Parlemen Canberra, Ia mengatakan dirinya melihat Australia sebagai
- Kabar Australia: Telur Langka, Supermarket Membatasi Pembelian
- Kasus Penyerangan Perempuan Dengan Air Keras Dikaitkan Dengan Motif Balas Dendam
- Dunia Hari Ini: Amerika Mengatakan Ada Kemajuan Dalam Mediasi Gencatan Senjata Israel-Hamas
- Jumlah Penularan Kasus HMPV Terus Bertambah di Tiongkok, Virus Apa Ini?
- Dunia Hari Ini: Facebook dan Instagram Akan Berhenti Menggunakan Mesin Pengecek Fakta
- Dunia Hari Ini: PM Kanada Justin Trudeau Mundur karena Popularitasnya Menurun