PM Selandia Baru Racik Kebab untuk Pengunjung Gerai Baba Rafi
Selasa, 19 Juli 2016 – 21:40 WIB

John Key didampingi Hendy Setiono. Foto: Vox Populi for JPNN
“Ini sesuatu yang patut kami syukuri karena bukan saja karena produk-produk Kebab Turki Baba Rafi selama ini telah memanfaatkan salah satu komoditi daging sapi terbaik Selandia Baru, namun juga di masa depan, negeri ini akan menjadi tempat untuk rumah baru gerai kami,” katanya.
Nilam menggarisbawahi bahwa ke depan sesuai dengan tagline yang diusung yakni World’s Biggest Kebab Chain!, Baba Rafi akan mencoba untuk memperluas jaringan pemasaran ke Selandia Baru.
“Sekali lagi, inilah keberhasilan produk Local goes global!, membawa kebanggaan Indonesia ke dunia,” ujar Nilam. (jos/jpnn)
JAKARTA - PT. Baba Rafi Indonesia menerima kunjungan Perdana Menteri Selandia Baru John Phillip Key di gerai Kebab Turki Baba Rafi Dukuh Kupang Surabaya,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sejumlah Tokoh Ikut Tenangkan Nasabah Bank DKI dan Imbau Tidak Kosongkan Rekening
- SPBH Milik PLN IP Bakal Jadi Kunci Penting Mewujudkan Transportasi Berbasis Hidrogen
- Talenta Unggul Mampu Memperkuat Hilirisasi Pertambangan
- Harga Emas Melonjak, Didimax Buka Edukasi Trading Gratis
- Genjot Pertumbuhan Ekonomi, Kanwil Bea Cukai Jakarta Beri Fasilitas TBB ke Perusahaan Ini
- Melahirkan Ahli Keuangan Investigator Jadi Strategi IAPI Menjaga Kepercayaan Publik