PM Tony Abbott Berkunjung ke Irak

PM Tony Abbott Berkunjung ke Irak
PM Tony Abbott Berkunjung ke Irak

"Saya ingin mengucapkan terima kasih kepada Presiden Al-Abadi apa yang sudah dilakukannya. Dia melakukan pekerjaan yang amat sulit."

PM Abbott juga mengumumkan bahwa Australia akan memberikan bantuan kemanusiaan tambahan untuk Irak.

"Rakyat Irak sedang menghadapi masa-masa yang sulit dan Australia adalah teman rakyat Irak." katanya.

Dia mengatakan Australia akan  memberikan bantuan tambahan $ 5 juta (sekitar Rp 50 miliar) bantuan makanan, bagi mereka yang terpaksa mengungsi karena konflik.

Dalam kunjungan ini, PM Abbott didampingi oleh Menteri Pertahanan yang baru Kevin Andrews.


Perdana Menteri Australia Tony Abbott melakukan kunjungan ke ibukota Irak, Baghdad, guna mengadakan pembicaraan untuk membantu negeri itu memerangi


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News