PMI Cari Pendonor Usai Taraweh
Sabtu, 13 Juli 2013 – 04:37 WIB
BEKASI SELATAN - Untuk menjaga pasokan dan stok darah, PMI Kota Bekasi melakukan jemput bola dengan melakukan donor darah kepada warga usai shalat taraweh. Lanjut dia, untuk menjaga kebutuhan ketersediaan darah, PMI Kota Bekasi akan melakukan donor darah langsung ke tengah-tengah warga usai mereka melakukan shalat taraweh.
Kepala Markas PMI Kota Bekasi, Soeharto, mengatakan, sebenarnya stok persediaan darah di kantor PMI Kota Bekasi hingga pertengahan bulan puasa masih cukup aman."Saat ini ketersediaan stok darah mencapai 1.025 buah," tutur Soeharto.
Ia merinci, untuk golongan darah A 231 kantong, golongan B 213 kantong, dan golongan darah O sebanyak 518 kantong serta AB 61 kantong darah.
Baca Juga:
BEKASI SELATAN - Untuk menjaga pasokan dan stok darah, PMI Kota Bekasi melakukan jemput bola dengan melakukan donor darah kepada warga usai shalat
BERITA TERKAIT
- Kapolres Banyuasin Membagikan Makanan Bergizi Gratis untuk Siswa SDN 13 Air Kumbang
- Camat Diminta Lebih Peka Atasi Isu Wilayah dan Penyusunan Anggaran
- Tanah Longsor di Padang Lawas, 4 Orang Meninggal Dunia
- Irjen Andi Rian Kerahkan 1.471 Personel Kawal Pemungutan Suara Pilkada 2024 di Sumsel
- Ditresnarkoba Polda Sumsel Memusnahkan Sabu-Sabu 2.689,06 Gram dan 657 Butir Ekstasi
- DPRD Kota Bogor Gelar Sidak ke OPD, Pastikan Pelayanan Tetap Optimal