PN Jaksel Tolak Gugatan Praperadilan Tersangka Pemalsuan Akta Tanah
Kamis, 20 Oktober 2016 – 23:18 WIB
"Klien kami sebagai pemegang 30 persen saham hilang hak suaranya. Bahkan hak suaranya digunakan secara tidak sah dengan dinyatakan hadir dalam RUPS," timpal M Soleh.
Sebelumnya, Adipurna Sukarti seorang pengusaha asal Pontianak, Kalimantan Barat melaporkan dua rekan bisnisnya yakni Direktur PT Salembaran Jatimulia, Yusuf Ngadiman dan Komisaris Utama PT Salembaran Jatimulia, Suryadi Wongso ke Mabes Polri atas kasus pemalsuan akta tanah berdasarkan Nomor Laporan Polisi LP/364/V/2012/Bareskrim dan Nomor LP/310/III/2016. (Mg4/jpnn)
JAKARTA - Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan menolak gugatan praperadilan penetapan tersangka dari Direktur PT Salembaran Jatimulia Yusuf Ngadiman
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Jayapura Musnahkan Barang Hasil Penindakan Periode 2024
- Bea Cukai Musnahkan Barang Ilegal Bernilai Miliaran Rupiah di Karimun
- 7 Satpam Kebun Raya Bogor Dipukuli Rombongan Peziarah
- Pencuri Uang Operasional KPU Langkat Ditangkap Polisi, Pelaku Ternyata
- Arjuna Faddli Dituntut Vonis Mati
- Maling Motor Ini Incar Kendaraan Milik Pelaku Tawuran, Modus Sebagai Polisi