PNM Buka Akses Pembiayaan untuk Ibu-Ibu Prasejahtera di Merauke
Kamis, 07 November 2024 – 23:33 WIB
"Hal ini bertujuan agar usaha nasabah Mekaar dapat berkembang dan naik kelas secara berkelanjutan," tuturnya.
Arief menambahkan bahwa pembukaan unit di Merauke ini merupakan bagian dari upaya PNM memperluas jangkauan unit Mekaar di berbagai daerah 3T lainnya. Sebelumnya, PNM telah membuka unit serupa di Natuna dan berencana untuk terus memperluas kehadirannya di wilayah-wilayah 3T yang belum memiliki akses pembiayaan yang memadai.
Dengan hadirnya unit Mekaar di Merauke, PNM berharap dapat memberikan dampak positif bagi perekonomian lokal dan meningkatkan inklusi keuangan di wilayah 3T, mendukung target pemerintah untuk mewujudkan kesejahteraan masyarakat di seluruh penjuru Indonesia. (jlo/jpnn)
PNM membuka akses pembiayaan untuk para ibu prasejahtera di Merauke, Papua Selatan.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Mau Ekspansi Usaha, Ajukan Saja Kredit Modal Kerja Kontrak ke bank bjb
- PNM Peduli Turut Lestarikan Puspa & Satwa Nasional
- PNM dan PIP Dorong Petani Perempuan Terampil Finansial
- PNM Raih Penghargaan untuk Pemberdayaan Perempuan di Sektor Ultra Mikro
- Peringatan Sumpah Pemuda, PNM Berdayakan Anak Muda dalam Konservasi Terumbu Karang
- Mantap, ASDP Catat Pertumbuhan Signifikan dalam 5 Tahun Terakhir, nih Buktinya