PNS Bolos Lebaran Diserahkan ke Pembina Kepegawaian
Jumat, 24 Agustus 2012 – 01:06 WIB

PNS Bolos Lebaran Diserahkan ke Pembina Kepegawaian
Sementara saat meninjau ruangan di bagian keuangan, Azwar menguji salah satu stafnya dengan menanyakan realisasi anggaran yang telah terserap sampai saat ini. Aris Fajar, salah seorang pegawai di bagian itu mengatakan, anggaran yang terealisasi sudah sekitar 40 persen lebih. “Apakah ada kendalanya - Kalau ada kendala sampaikan kepada saya “ ujar Azwar.
Baca Juga:
Dalam kesempatan itu, Azwar memberikan semangat agar PNS lebih disiplin dan kerja keras lagi. “Instansi kita ini sebagai poros reformasi birokrasi, karenanya harus lebih kuat dan bekerja keras,” tambahnya. (Esy/jpnn)
JAKARTA - Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN&RB) Azwar Abubakar menyatakan bahwa tahun ini pihaknya tidak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Tes PPPK Tahap Dua Dimulai, Honorer Kesulitan Cetak Kartu Ujian, Presiden Sampai Turun Tangan
- Astaga! Banyak Nama Terungkap dalam Sidang Dugaan Korupsi Mbak Ita
- Gaji sebagai Honorer Langsung Dihentikan, tetapi Bikin Senang
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Sidang Dakwaan Mbak Ita, Jaksa KPK Soroti Peran Suaminya sebagai Perantara
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya