PNS Harus Kuasai Bahasa Inggris dan Komputer
Rabu, 18 Mei 2011 – 23:53 WIB

PNS Harus Kuasai Bahasa Inggris dan Komputer
"Daerah-daerah mengeluhkan kalau program yang dikirimkan pusat sulit. Padahal itu hanya program excel saja. Bisa dibayangkan kalau programnya di atas excel, tambah tidak tahu lagi mereka," ujarnya.
Dia menyadari banyaknya PNS yang tidak menguasai komputer dan bahasa Inggris karena aparaturnya masih didominasi lulusan SMA. Namun, perlahan-lahan porsi SMA akan diganti dengan lulusan sarjana yang dilengkapi ketrampilan tambahan.
"Kalau ingin eksis dan bisa bersaing, para PNS hendaknya bekerja semaksimal mungkin. Pegawai juga harus meningkatkan kompetensi dan pengetahuannya. Selain itu, para pegawai perlu jeli terhadap peraturan-peraturan kepegawaian yang ada," tandasnya. (Esy/jpnn)
JAKARTA--Tingginya tuntutan masyarakat terhadap pelayanan yang diberikan oleh Pegawai Negeri Sipil (PNS) mengharuskan peningkatan kualitas setiap
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'ruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional