PNS Jabar Kurban Ribuan Kambing

Pada Idul Kurban kali ini, DKM Masjid Raya Bandung Provinsi Jabar menyembelih hewan kurban sebanyak 12 ekor sapi dan 12 ekor domba yang akan dibagikan ke 3.500 sampai 4.000 mustahik. Hewan kurban tersebut berasal dari Presiden Joko Widodo, Gubernur Jabar Ahmad Heryawan, Walikota Bandung Ridwan Kamil, serta para jamaah.
Sementara di lingkungan Pemprov Jabar, tahun ini terkumpul hewan qurban sebanyak 92 ekor sapi. Yakni 42 ekor berasal dari para pegawai dan 50 ekor dari Baznas Jabar.
Selain itu, terdapat juga 22 ekor domba yang akan disebar ke seluruh wilayah di Jabar. “Saya mengimbau pegawai pemprov untuk berqurban. Tahun lalu kita targetkan minimal per orang berqurban satu ekor dan hampir separuh karyawan berqurban. Jadi tercatat ada 7.000 setara kambing,” kata. (agp/dil/jpnn)
BANDUNG--Menurut Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan, Hari Raya Iduladha harus menjadi momentum untuk meningkatkan kualitas masyarakat. Peristiwa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Dokter PPDS Anestesi Unsri Diduga Jadi Korban Kekerasan Konsulen di RSUP Hoesin Palembang
- Feby Deru Ajak PIM Sumsel dan Tim Penggerak PKK Berkolaborasi dalam Kegiatan Sosial
- Pegawai RSJ Provinsi Kalbar Disiram Air Keras oleh OTK, Polisi Selidiki
- Bentrokan Warga di Sukahaji, Wali Kota Farhan: Hormati Proses Hukum
- Hanyut di Sungai Belawan, Bocah 6 Tahun Ditemukan Meninggal Dunia
- RS Persada Angkat Bicara soal Kasus Dokter AYP Melecehkan Pasien, Dukung Proses Hukum