PNS Sebaiknya Tahu Hal ini, Ada Tuntutan Penting
Selasa, 29 Maret 2022 – 22:02 WIB
Dalam paparannya, dia menanyakan peserta yang menguasai budaya daerah seperti tarian dan lagu daerah.
Pertanyaan itu dilontarkan karena menilai kaum milenial tidak boleh lupa dengan budaya dan jati dirinya di tengah gempuran budaya modern.
Secara khusus Siti menyampaikan ucapan selamat kepada para CPNS di lingkungan Setjen MPR RI.
Dia berharap para CPNS dapat menjalankan kepercayaan, tugas dan jabatan yang diberikan oleh negara.(Antara/jpnn)
Para pegawai negeri sipil (PNS) sebaiknya tahu hal ini, ada tuntutan yang sangat penting harus dipenuhi.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Sri Mulyani: Setiap Guru adalah Pahlawan yang Berkontribusi Besar bagi Kemajuan Indonesia
- Wahai Guru PNS, PPPK & Honorer, Inilah Poin-poin Penting Pidato Mendikdasmen
- Ibas: Di Tangan Gurulah Masa Depan Bangsa Akan Dibentuk
- Waka MPR Lakukan Uji Coba Makan Bergizi Gratis di Donggala
- Eddy Soeparno Dukung Diplomasi Prabowo Membangun Kolaborasi Global Hadapi Krisis Iklim
- MPR & ILUNI FHUI Gelar Justisia Half Marathon, Plt Sekjen Siti Fauziah Sampaikan Ini