PNS Tunanetra Dilantik Jadi Pejabat
Selasa, 24 Januari 2012 – 11:17 WIB

PNS Tunanetra Dilantik Jadi Pejabat
Baca Juga:
Bahkan Aang mengaku pernah diperintah Elon saat SLBN Taruna Mandiri akan dibangun. “Elon itu berani merintah saya. Katanya saya diminta menyediakan tanah untuk pembangunan SLB. Kalau dana pembangunannya dia yang nyari. Ternyata setelah tanah disediakan, Elon berhasil membangun SLBN Taruna Mandiri yang sangat megah. Itu menunjukkan kalau dia memiliki jaringan yang bagus dengan pemerintah pusat dan provinsi. Sekali lagi dibanding PNS normal yang malas, jauh lebih bagus Elon,” kata Aang.
Bagi Elon menjadi Kasubag adalah pencapaian tertinggi hasil kerja kerasnya selama ini. Masa kecil Elon ternyata tidak indah. Sejak dilahirkan, mata Elon sudah tidak melihat. Kondisi ini diperparah dengan bercerainya orang tuanya. Elon kecil pun harus menapak kehidupan terjalnya dengan kemandirian. Anak pertama pasangan Kusnadi-Tarsih (alm) itu kerap mendapat hinaan dari rekan sepermainannya. Meski begitu, Elon tetap tabah dan berusaha menjalani kehidupannya kendati susah.
“Sejak kecil memang saya sudah menderita. Hinaan, makian maupun sindiran sudah biasa bagi saya. Itu tak seberapa. Saya hanya ingin hidup ini bisa bermanfaat bagi orang lain. Meski saya tidak melihat, tapi saya tidak mau dikasihani. Saya harus bisa mandiri, dan tidak mengandalkan belas kasihan orang. Makanya saya terus berusaha mewujudkan apa yang saya impikan,” papar Elon.
KEKURANGAN fisik bukan halangan untuk menggapai cita-cita. Salah satunya Elon Carlan SPd MPd. PNS yang menyandang tunanetra itu bisa menikmati
BERITA TERKAIT
- Di Daerah Ini Jadwal Tes PPPK Tahap 2 Bulan Depan
- Ikhtiar Musrenbang Kota Pematangsiantar 2025 Meningkatkan Mutu Pendidikan Daerah
- Geger Temuan Ulat di Menu Makan Bergizi Gratis SMPN 1 Semarang, Begini Ceritanya
- Kepala BPJPH Apresiasi Dapur MBG dari Era Mas Pulo Gebang
- Satu Korban Perahu Getek Terbalik di Sungai Musi Ditemukan, 1 Lagi Masih Dicari
- Krakatau Steel Bantu Warga Cilegon Mendapatkan Sumber Air yang Lebih Pasti