PNS yang Bolos di Hari Terjepit, Siap Terima Sanksi ya
Jumat, 31 Mei 2019 – 13:44 WIB
Kalau ketahuan ada yang bolos, BKD tidak segan-segan menindak.
BACA JUGA : Aturan Baru! PNS Bolos, TPP Dipotong 100 Persen
Sanksinya berupa pemotongan tunjangan tambahan penghasilan (TPP) ASN. "Kalau tidak masuk dan alasannya tidak jelas, nanti TPP dipotong," jelasnya Ternyata, semua ASN Gresik juga diwajibkan ikut upacara peringatan Hari Lahir Pancasila, 1 Juni.
"Ada upacara bendera di halaman Pemkab Gresik," ucapnya. (son/c7/roz/jpnn)
Hari ini memang terjepit di antara dua hari libur yaitu Kamis tanggal merah dan Sabtu sehingga banyak PNS bolos.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Puncak Libur Lebaran, KALOG Express Layani 3.186 Ton Pengiriman Barang
- Mudik Lebaran 2024, Tol Trans Sumatera Dilintasi 2,1 Juta Kendaraan
- Produk UMKM Binaan Pertamina jadi Incaran Pemudik Saat Libur Lebaran
- Heru Budi Larang ASN Tambah Libur, Minta Tidak Curang
- Heru Budi Tegaskan tidak Ada WFH Bagi ASN Pemprov DKI Jakarta
- Arus Mudik Lebaran Selesai, Polisi Setop One Way dari Tol Kalikangkung ke Cipali