Pohon Beringin Tumbang Menimpa Rumah Warga, Kondisinya Rusak Begini
Senin, 30 Desember 2019 – 22:46 WIB

Anggota Satgas BPBD Kabupaten Agam sedang membersihkan material pohon menimpa rumah di Balai Selasa, Jorong Batu Gadang, Nagari Kampuang Pinang, Kecamatan Lubukbasung, Senin (30/12). Foto: Dok BPBD Agam
Untuk pengendara, Syafrizal mengimbau agar berhati-hati melewati daerah rawan bencana longsor dan pohon tumbang di Kelok 44, Kecamatan Malalak, Palembayan, Palupuh dan daerah lainnya.
Daerah itu, tambahnya, sering dilanda tanah longsor dan pohon tumbang saat curah hujan disertai angin kencang.
BACA JUGA: 3 Polisi yang Bikin Malu Korps Bhayangkara Itu Akhirnya Dipecat dengan Tidak Hormat
"Segera mengungsi dan berhenti apabila ada tanda-tanda tanah longsor dan pohon tumbang, agar tidak menjadi korban," katanya.(antara/jpnn)
Sebuah rumah warga di Balai Selasa, Jorong Batu Gadang, Nagari Kampuang Pinang, Kecamatan Lubukbasung, Kabupaten Agam, Sumatera Barat mengalami rusak berat akibat tertimpa pohon beringin, Senin (30/12) siang.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- BMKG Sebut Ada Potensi Gelombang hingga 4 Meter di Sumbar
- Bus Tujuan Palembang Kecelakaan di Sumbar, Begini Kondisinya
- Arus Balik di Jalur Riau-Sumbar Mengalami Peningkatan, Ini Lokasi Rawan Macet
- Gunung Marapi Meletus 3 Hari Berturut-turut
- Gelombang Kedua Pulang Basamo Diberangkatkan, 7.500 Pemudik Gratis Menuju Sumbar
- Marak Tawuran di Padang, Rahmat Saleh Ingatkan Pemerintah Baru Sumbar