Polda Ancam Tindak Pemblokir Tol
Kamis, 22 Maret 2012 – 08:31 WIB

Polda Ancam Tindak Pemblokir Tol
Hal itu, kata Heryawan, sesuai dengan yang dikeluhkan Organda. Mengenai keluhan pengusaha angkutan umum tentang peremajaan kendaraan, juga mendapat kompensasi. "Ketika mau meremajakan, bunga bank-nya nol. Bunga dibayar pemerintah," jelasnya.
Dia berharap, sejumlah kompensasi bagi angkutan umum bisa menjadi kabar gembira bagi pengusaha angkot. Hanya saja, Heryawan belum bisa menjelaskan teknis dan rinciannya. Begitu juga anggaran yang disediakan. Dia berharap kompensasi tersebut bisa meredam dampak dari kenaikan BBM. (apt)
DIPENOGORO-Pemblokiran jalan tol menjadi salah satu ekstra perhatian Polda Jabar untuk mengawal kenaikan harga BBM. Antisipasi lainnya, Pemerintah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?