Polda Jabar Patroli Besar-besaran
Selasa, 24 Maret 2020 – 14:55 WIB

Aparat kepolisian melakukan patroli guna cegah penularan COVID-19. Foto: ANTARA/HO-Humas Polda Jawa Barat
Maklumat Kapolri tersebut dikeluarkan pada Kamis (19/3). Dalam maklumat tersebut disebutkan bahwa keselamatan rakyat merupakan hukum tertinggi, sehingga perlu adanya kepatuhan dalam rangka antisipasi penyebaran COVID-19.
Dalam maklumat itu masyarakat kini diminta untuk tidak mengadakan kegiatan yang bakal menyebabkan berkumpulnya massa. Kemudian juga masyarakat diminta tidak panik, dan dilarang melakukan belanja berlebihan hingga penimbunan bagan pokok. (antara/jpnn)
VIDEO: Ria Ricis Ditegur Warga Komplek
Patroli yang digelar Polda Jabar guna mencegah kerumunan masyarakat dalam rangka mencegah penularan virus Corona.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Soal Lagu Bayar Bayar Bayar, GPA Ungkit Peran Polisi Saat Banjir & Penanganan Covid-19
- Isu COVID & Lab Wuhan Mencuat Lagi, China Gercep Membela Diri
- Sidang Tuntutan Korupsi APD Covid-19 di Sumut Ditunda, Ini Masalahnya
- Trump Bikin Gebrakan Hari Pertama, Langsung Teken Keppres agar AS Keluar dari WHO
- Kasus Virus HMPV Ditemukan di Indonesia, Ada yang Anak-anak
- Usut Kasus Pengadaan APD Covid-19, KPK Periksa Song Sung Wook dan Agus Subarkah