Polda Jatim: Kalau Ada Sweeping Lagi, Kami Tangkap
Sabtu, 09 Maret 2013 – 05:02 WIB

Polda Jatim: Kalau Ada Sweeping Lagi, Kami Tangkap
Persetujuan bernomor 03/1/2013/Ditintelkam, itu ditandatangani langsung oleh Dirintelkam Polda Jatim Kombes Pol Abdi Dharma. Turunnya persetuan itu berarti setiap laga mendapat back up penuh dari polisi di jajaran Polda Jatim. Tetapi pertandingan justru dicederai oleh ulah suporter yang luput dari pengawalan polisi.
Baca Juga:
Sementara itu, insiden kerusuhan antarsuporter yang terjadi Kamis lalu berbuntut pada pembekuan pertandingan sepak bola di Surabaya. Kapolrestabes Surabaya Kombespol Tri Maryanto mengatakan untuk sementara waktu pihaknya mengkaji ulang jadwal pertandingan sepak bola di Surabaya. "Bukan pembekuan istilahnya. Untuk menjaga kondusifnya suasana, sementara waktu jadwal pertandingan sepak bola akan kami kaji ulang," jelasnya. (gun/mar/nw)
SURABAYA - Sweeping suporter Bonek terhadap plat kendaraan bernopol N (Malang) masih terjadi di dalam Kota Surabaya, Jawa Timur. Di perempatan Margorejo,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat