Polda Metro Jaya Siap Mengamankan Jakarta Fair Kemayoran
Rabu, 08 Juni 2022 – 22:26 WIB

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Endra Zulpan. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com
Zulpan mengatakan Polda Metro Jaya akan mengimbau panitia penyelenggara untuk menerapkan protokol kesehatan untuk mencegah penyebaran Covid-19.
Hal itu mengingat event Jakarta Fair tersebut diprediksi dihadiri banyak pengunjung.
"Nanti ada pengecekan terhadap mereka yang sudah vaksin melalui aplikasi PeduliLindungi," kata Kombes Endra Zulpan. (mcr18/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Polda Metro Jaya siap mengamankan Jakarta Fair Kemayoran. Event ini sempat vakum selama dua tahun akibat pandemi Covid-19.
Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : Mercurius Thomos Mone
BERITA TERKAIT
- Budi Arie Diperiksa Bareskrim, Habiburokhman Gerindra Merespons Begini
- Ipda Mansyur Pastikan Kasus Firli Bahuri Belum Berhenti
- Bayi Tertukar di Cempaka Putih Meninggal, Kuburannya Dibongkar
- Modusnya Beli Logam Mulia Pembayaran COD, Pelakunya Wanita Bersenpi
- Polisi Tangkap Penyiram Air Keras Wanita di Bekasi, Motif Pelaku Terkuak
- Usut Kasus Pengadaan APD Covid-19, KPK Periksa Song Sung Wook dan Agus Subarkah