Polda Metro Jaya Siapkan Program Vaksinasi Merdeka, Digelar 1-17 Agustus 2021
Rabu, 28 Juli 2021 – 03:01 WIB

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Yusri Yunus beri penjelaskan soal vaksinasi merdeka. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com
Pria kelahiran Sulawesi Selatan itu menargetkan, program vaksin tersebut hingga 17 Agustus 2021.
"Kami harapkan tanggal 1 Agustus dibuka sampai 17 Agustus Seluruh warga Jakarta sudah bisa 100 persen vaksinasi," harap Yusri. (cr3/jpnn)
Polda Metro Jaya bakal menggelar program vaksinasi merdeka untuk masyarakat umum guna mempercepat pencapaian herd immunity.
Redaktur & Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Bebaskan WN India Tersangka Penggelapan, Polisi Rusak Iklim Investasi & Abaikan Asta Cita Prabowo
- Ditpamobvit Polda Metro Jaya Bersama SHW Center Berbagi Takjil Bulan Ramadan
- Kapolda Metro Abaikan Laporan Perusahaan Saudi soal RJ WN India di Kasus Penggelapan
- Polisi Dinilai Selewengkan Restorative Justice di Kasus WN India Vs Perusahaan Saudi
- Nikita Mirzani Ditahan di Polda, Lucinta Luna Ungkap Harapannya
- Ditahan di Polda Metro Jaya, Nikita Mirzani Pengin Dijenguk 2 Orang Ini