Polda Metro Jaya Tangkap Produsen dan Kurir Penjual Tembakau Sintetis
Selasa, 23 Maret 2021 – 05:30 WIB
"Hukuman buat para tersangka pidana penjara paling singkat 5 tahun dan paling lama 20 tahun," pungkas Yusri Yunus.
Baca Juga:
Sebelumnya, Polda Metro Jaya juga membongkar home industry tembakau sintetis yang dikendalikan seorang oknum narapidana yang tengah menjalani masa tahanan di salah satu lembaga pemasyarakatan (lapas) di Jakarta.
Kombes Yusri Yunus mengatakan bahwa narapidana itu berinisial V, yang berperan sebagai pengendali dan koordinator dari tujuh tersangka HA, EM, M, RZ, NPS, RSW, dan EA, yang sudah tertangkap sebelumnya.
"V juga mengajarkan pembuatan tembakau sintetis," tegas Yusri saat konferensi pers di Jakarta, Senin (22/3). (mcr12/jpnn)
Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Yusri Yunus mengatakan para tersangka terancam pidana penjara paling singkat 5 tahun dan paling lama 20 tahun.
Redaktur & Reporter : Arry Saputra
BERITA TERKAIT
- Komnas HAM Ungkap Aktor Pembubaran Diskusi FTA di Kemang, Oh Si Rambut Kuncir
- Pengusaha Batu Bara Ini Dilaporkan ke Polda Metro Jaya, Ada Apa?
- Komitmen Kapolda Lampung, Berantas Narkoba Tanpa Kompromi
- Petugas Bersenjata Api Kawal Pemindahan 2 Napi Bandar Narkoba ke Nusakambangan
- Kasus Investasi Bodong Rp 15 Miliar yang Dilaporkan Bunga Zainal Naik Penyidikan
- Judi Online Oknum Kementerian Komunikasi dan Digital: Kepolisian Sita Rp 73 Miliar