Polda NTB Gelar Vaksinasi Massal, Irjen Iqbal Pastikan Target Kapolri Tercapai
Sabtu, 26 Juni 2021 – 21:48 WIB

Kapolda Nusa Tenggara Barat (NTB) Irjen Mohammad Iqbal bersama Wakil Gubernur NTB Sitti Rohmi Djalilah, dan Danrem Wira Bhakti Brigjen TNI Ahmad Rizal Ramdhani meninjau vaksinasi massal untuk masyarakat, Sabtu (26/6). Foto: Bid Humas Polda NTB
Kapolda Nusa Tenggara Barat (NTB) Irjen Mohammad Iqbal memastikan mendukung realisasi target Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengenai vaksinasi massal. Dia menyebut kesadaran masyarakat NTB sudah tinggi untuk menerima vaksin.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Tak Punya Uang, Bu Yuliana Bawa Pulang Jenazah Bayi Pakai Taksi Online
- Mau Mandi di Sungai, Warga Temukan Meriam
- Irjen Hadi Gunawan: Di NTB Tidak Boleh Ada Geng Motor
- KPK Dalami Korupsi Shelter Tsunami NTB, Waskita Karya Berpotensi Jadi Tersangka Korporasi
- Pencuri Bertato Ini Apes setelah Aksinya Ketahuan Korban, Begini Ceritanya
- Pemkab Lombok Tengah Pastikan Stok LPG 3 Kilogram Aman Menjelang Ramadan 2025