Polda Tetapkan 9 Tersangka Peledakan Ruang DPRD
Senin, 01 Oktober 2012 – 18:48 WIB

Polda Tetapkan 9 Tersangka Peledakan Ruang DPRD
"Kita baru menduga tapi belum ada hasil pemeriksaan terhadap 9 nya," tuturnya.
Baca Juga:
Seperti yang diketahui, pada Jumat dan Sabtu pekan lalu polisi menemukan bahan-bahan peledak siap pakai, detonator, di rumah warga atas nama Pilemon Elosak. Dari pengembangan pemeriksaan pada Pilemon, polisi kemudian menggeledah tiga kantor KNPB di Wamena.
Dari KNPB Honailama ditemukan berbagai bahan pembuat bom, bahan peledak siap pakai, senjata api dan senjata tajam. Rencananya, barang-barang berbahaya tersebut akan digunakan secara serentak untuk menyerang kantor kepolisian dan kantor pemerintahan. (flo/jpnn)
JAKARTA--Polda Papua menetapkan sembilan tersangka terkait kepemilikan bahan peledak dan senjata yang ditemukan di rumah warga dan kantor Komite
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 253.409 Warga Jateng Manfaatkan Program Pemutihan Pajak, Terkumpul Rp61,9 Miliar
- Dituduh Menelantarkan Anak & Istri, Bambang Wuragil Merespons Begini
- Mbak Ita & Suami Jalani Sidang Perdana Kasus Dugaan Suap Proyek di Semarang
- Iskandar Ditangkap Polisi di Ogan Ilir, Ini Kasusnya
- Kawasan Hutan Lindung TNTN Terbakar, Diduga Akibat Pembukaan Lahan Ilegal
- Pembangunan Sekolah Rakyat di Kota Bandung Terkendala Lahan