Polemik Dana Pinjaman Rp 1,2 Triliun Ancol ke Bank DKI
“Bukan (untuk Formula E),” kata Eko.
Menurut Eko, Ancol hanya digunakan sebagai lokasi Formula E saja.
Sementara itu, untuk persiapan acara termasuk sarana dan prasarana akan dilakukan oleh panitia pelaksana acara dalam hal ini PT Jakarta Propertindo dan Formula E Operations (FEO).
“Kegiatan Formula E, Ancol hanya sebagai lokasi saja. Persiapan sarana prasarana akan dilakukan oleh panitia pelaksana acara,” jelasnya.
Sementara itu, Wakil Gubernur DKI Jakarta, Ahmad Riza Patria mengatakan Ancol baru saja dipilih sebagai lokasi Formula E.
Adapun kredit yang dicairkan Bank DKI sudah ada rincian peruntukannya.
"Peminjamannya itu untuk keperluan apa, kan, Formula E di Ancol baru diputuskan, sementara Bank DKI punya peruntukkan," jelas Riza.
3. Penjelasan Bank DKI
Polemik PT Pembangunan Jaya Ancol meminjam dana dari Bank DKI sebesar Rp 1,2 Triliun yang diduga digunakan untuk Formula E
- Pemprov DKI Jakarta Minta BUMD jadi Agen Pembangunan
- Bank DKI Disomasi Terkait Pengambilalihan Aset di Jalan Wijaya
- Hadir di Pesta Rakyat, Bank DKI Dorong Literasi dan Inklusi Layanan Perbankan
- Wali Siap Tampil, Bank DKI Hadirkan 2 Panggung Pesta Rakyat
- Bank DKI Raih The Best Indonesia Annual Report Award 2024
- Stasiun MRT Bundaran HI Kini Berganti Nama