Poligami, Limbad Jauhi Istri Pertama
Rabu, 12 September 2012 – 12:02 WIB

Poligami, Limbad Jauhi Istri Pertama
JAKARTA - Kabar nikah siri pesulap Limbad makin kencang terdengar. Terakhir, istri Limbad, Susi Indrawati, tak tahu di mana keberadaan suaminya.
"Enggak tahu di mana rimbanya di mana, mungkin di Tangerang, Cibubur atau Bintaro. Di manapun dia berada saya doakan baik-baik saja," kata Susi Indrawati di Taman Aries Meruya Jakarta Barat, Selasa (11/9).
Baca Juga:
Susi mengungkapkan Limbad memang suka berkelana seperti orang yang tidak mengenal capek. Tapi yang disesalkan, Limbad baru tiga tahun di Jakarta sudah berulah.
"Kita di Jakarta baru 3 tahun, udah buat ulah," ungkapnya.
JAKARTA - Kabar nikah siri pesulap Limbad makin kencang terdengar. Terakhir, istri Limbad, Susi Indrawati, tak tahu di mana keberadaan suaminya.
BERITA TERKAIT
- Fourtwnty Umumkan Rehat dari Panggung Musik
- Terowongan Maut, Chapter Terbaru Eagle Akhirnya Dirilis
- 3 Berita Artis terheboh: Kasus Donasi Agus Berlanjut, Masayu Bicara soal Karakter
- Film Setan Botak di Jembatan Ancol, Penantian Panjang Ozy Syahputra Terbayarkan
- Perdana Jalani Ramadan Tanpa Suami, Jennifer Coppen Merasa Sedih & Bahagia, Ini Alasannya
- Cerita Jessica Simpson Setelah Lepas dari Alkohol, Lebih Kreatif