Poligami, Limbad Jauhi Istri Pertama
Rabu, 12 September 2012 – 12:02 WIB

Poligami, Limbad Jauhi Istri Pertama
Meski sudah tak serumah, Susi mengaku komunikasinya dengan Limbad masih berjalan. "Kita masih komunikasi, SMS-an. Dia datang ke rumah boleh, enggak datang boleh," jelasnya.
Baca Juga:
Saat ditanya apakah Limbad sudah mengakui nikah siri atau belum, Susi tidak mengiyakan. "Mana ada maling ijin. Kita nyikapinya dengan doanya aja, yah mas Limbad. Mungkin sedikit berharap supaya kembali ke jalan yang bener," ungkapnya. (abu/jpnn)
JAKARTA - Kabar nikah siri pesulap Limbad makin kencang terdengar. Terakhir, istri Limbad, Susi Indrawati, tak tahu di mana keberadaan suaminya.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Fahad Haydra Perankan Sosok Anies Baswedan, Turunkan Berat Badan 5 Kg
- Rossa hingga Prilly Latuconsina Dapat Undangan Nikah Luna Maya
- Paula Verhoeven Buka Bukti yang Dibawa Baim Wong di Sidang Cerai
- Ditawari Jadi Aspri Hotman Paris, Paula Verhoeven Merespons Begini
- Sheila Dara Terlibat, Sore: Istri dari Masa Depan Umumkan Jadwal Tayang
- Unggah Laporan MSF, Angelina Jolie Mengutuk Serangan di Gaza