Polisi: Ada yang Berupaya Hilangkan CCTV di Kantor Liga Indonesia

Polisi: Ada yang Berupaya Hilangkan CCTV di Kantor Liga Indonesia
Suasana ruangan PT LI yang sedang dalam proses penggeledahan oleh penyidik Satgas Antimafia Bola, Jumat (1/2). Foto: Amjad/JPNN

BACA JUGA : Satgas Antimafia Bola Usut Dugaan Persija Juara Settingan

Bahkan, anggota Satgas Antimafia Bola telah mengetahui identitas pelaku yang melakukan perusakan dokumen tersebut.

BACA JUGA  : Satgas Antimafia Bola Temukan Kertas Dihancurkan saat Geledah PT LI. Namun, perwira menengah ini masih belum mau menyampaikannya ke awak media PT. Liga Indonesia tersebut.

“Sudah mengakui dari internal mereka lah, itu kan di PT Liga Indonesia. Namun nantilah (identitasnya),” tandas Syahar. (cuy/jpnn)


Satgas Antimafia Bola menemukan bekas kertas yang sudah dihancurkan menggunakan mesin penghancur kertas saat penggeledahan kantor PT Liga Indonesia.


Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News