Polisi Australia Kantongi Foto Pembakar Hutan
Korban Kebakaran Australia Bisa Capai 300 Jiwa
Kamis, 12 Februari 2009 – 07:49 WIB
Kebakaran juga menghancurkan habitat hidup hewan-hewan di Australia. Ratusan hewan, seperti kanguru, kura-kura, rusa, dan koala, ditemukan tewas terbakar. Sebagian lagi menderita luka bakar.
"Sungguh mengerikan, bencana ini menghancurkan manusia dan hewan,'' kata Neil Morgan, ketua lembaga perlindungan hewan Statewide Wildlife Rescue Emergency Service di Victoria.
Kemarin sebagian pengungsi mengunjungi rumahnya yang rata dengan tanah. Yang mereka jumpai hanya puing sisa-sisa jilatan api. "Mawar cantik milik istriku telah hilang, tak ada lagi yang saya punya,'' kata Rob Greig sambil menangis seperti dilansir Agence France Presse.
Ketika api mendekati rumahnya, Greig dan istrinya, Valerie, melarikan diri dan mengungsi ke Yea. Rumah yang ditempatinya 23 tahun lebih itu dalam sekejap berubah jadi abu. (ape/ttg)
WHITTLESEA - Tim investigasi kebakaran semak belukar Australia, Operasi Phoenix, mulai menampakkan hasil kerja mereka. Berdasar penyidikan sementara,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Presiden Timor Leste Jose Ramos Horta Ikut Nobar Laga Indonesia vs Jepang
- KBRI Dili Gelar Nobar Laga Timnas Indonesia vs Jepang
- Amerika Parkir Rudal Typhon di Filipina, Bikin China Ketar-ketir
- Kang TB Sodorkan 4 Catatan Kritis soal Joint Statement Maritime RI-Tiongkok
- Temui Para Taipan Tiongkok, Prabowo Amankan Investasi Rp 156 Triliun
- Ditunjuk Jadi Wakil Ketua Delegasi, Raja Juli Mendampingi Hashim ke Forum COP29