Polisi Bakal Panggil Penyebar Video Pembubaran Paksa Diskusi di Kemang, untuk Apa?
Senin, 30 September 2024 – 02:12 WIB

Kapolres Metro Jakarta Selatan Kombes Ade Rahmat Idnal saat jumpa pers di Polda Metro Jaya. ANTARA/HO-Dokumentasi Pribadi.
Polisi juga masih mendalami kegiatan diskusi apa yang digelar dan tema yang menjadi pembicaraan mereka.
Sejauh ini polisi menangkap lima orang yang diduga terlibat dalam aksi tersebut.
Dua orang di antaranya ditetapkan sebagai tersangka yang terindikasi melakukan tindak pidana perusakan dan penganiayaan.
"Kami masih melakukan pendalaman dari kasus tersebut," kata Direktur Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya Kombes Wira Satya.(ant/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Polisi bakal panggil orang yang pertama menyebarkan video pembubaran paksa diskusi di Kemang Jaksel. Untuk apa pemanggilan itu?
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Siswa SMA Tewas di Asahan, Soedeson: Jika Keluarga Ragu, Silakan Lakukan Autopsi
- Klarifikasi Polda Jateng soal Intimidasi Ibu Korban di Kasus Brigadir AK
- Analisis Reza soal Kejahatan AKBP Fajar Pemangsa Anak-Anak
- Komisi III Dukung Sanksi PTDH untuk Oknum Polisi Terlibat Pemerasan di Kepri
- Tongkang Batu Bara Tabrak Rumah Warga di Sungai Musi, Polisi Olah TKP
- Pengakuan Warga Pelaku Penganiayaan Maling Motor