Polisi Belum Temukan Tersangka Pembobol Email BUMI
Senin, 11 Februari 2013 – 23:52 WIB

Polisi Belum Temukan Tersangka Pembobol Email BUMI
Sebelumnya, kasus ini mengemuka sejak adanya laporan Fuad Helmi selaku pengelola akun email BUMI. Fuad melapor ke Mabes Polri pada 11 Oktober 2012 lalu dengan nomor Laporan Pengaduan (LP) 803/X/2012. Oleh Mabes Polri laporan ini kemudian dilimpahkan ke Unit Cybercrime Polda Metro Jaya dengan alasan tempat kejadian perkaranya (locus delictie) diduga terjadi di wilayah Jakarta.
Seperti diketahui, Bumi Plc menuding BUMI telah melakukan penyelewengan dana pengembangan senilai US$ 637 juta. Oleh karena itu, manajemen Bumi Plc yang berkantor pusat di London mengirim tim investigasi untuk memerikasa laporan keuangan BUMI. Di BUMI, Bumi Plc memiliki saham 29,3 persen.
Sementara pihak Bakrie justru menduga Rothschild telah melakukan pencurian dokumen BUMI lewat peretasan ilegal (hacking). Dokumen curian itu bahkan sudah dipalsukan demi memberikan kesan keliru transaksi di BUMI.
Rothschild kemudian menggunakan data palsu itu sebagai bahan presentasi kepada Direktur Independen Bumi Plc. Untuk itu, Bakrie meminta Rothschild menjelaskan asal-usul dokumen itu. (fas/jpnn)
JAKARTA - Kepala Biro Penerangan Masyarakat Mabes Polri, Brigjen (Pol) Boy Rafli Amar mengungkapkan, polisi masih belum mengantongi tersangka kasus
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi