Polisi Bongkar Kasus Penipuan Rekrutmen Pegawai BNI, Begini Modusnya
Kamis, 25 Maret 2021 – 23:21 WIB
"Pelamar yang sedang menjalani proses seleksi dan lolos ke tahap berikutnya akan tetap dihubungi serta diundang secara resmi oleh BNI melalui email resmi rekrutmen BNI," ujar Mucharom dalam keterangannya.
Menurut Mucharom, pengumuman rekrutmen dan proses seleksi dilakukan secara terbuka melalui website resmi korporat, yaitu https://recruitment.bni.co.id/.
Dalam kasus penipuan kali ini, BNI menjadi perusahaan yang dirugikan karena penyalahgunaan Identitas Perusahaan untuk rekrutmen palsu yang mengatasnamakan BNI. (cr3/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Subdit IV Tipid Siber Ditreskrimsus Polda Metro Jaya mengungkap penipuan lowongan kerja (loker) yang mengatasnamakan Bank Negara Indonesia (BNI).
Redaktur & Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Berkomitmen Terapkan Keuangan Berkelanjutan, BNI Kantongi Gold Rank ASRRAT 4 Tahun Berturut-turut
- Perluas Akses Pembiayaan UMKM, BNI Gandeng Batumbu
- Ketua Parpol di Bekasi Dilaporkan ke Polda Metro Jaya, Ketua Forkim Tegas Bilang Begini
- Wondr by BNI Bidik Generasi Muda, DPK BNI Diprediksi Tembus Lebih dari Rp900 Triliun
- KAI & BNI Resmikan Penamaan Stasiun Dukuh Atas BNI
- Polda Metro Jaya Pastikan Kasus Firli Bahuri Terus Berlanjut