Polisi Buka Call Center di Tanjungpinang Untuk Antisipasi Cuaca Ekstrem
Minggu, 15 Desember 2024 – 03:56 WIB
“Muatan kapal ini juga perlu diperhatikan, jangan sampai di saat cuaca seperti ini muatan kapal melebihi sehingga bisa membahayakan kapal dan para penumpang,” imbuhnya.
Perwira Polri itu menambahkan pihaknya turut memberikan bantuan jaket keselamatan kepada sejumlah nakhoda kapal nelayan di perairan Tanjungpinang untuk menjaga keamanan dan keselamatan mereka saat melaut. (antara/jpnn)
Polresta Tanjungpinang membuka call center untuk mengantisipasi cuaca ekstrem yang belakangan sering terjadi.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Libas Trek Menantang & Cuaca Ekstrem, Hyundai Ioniq 5 Sabet Rekor Dunia
- Pengumuman, Pemerintah Tutup Pendakian di Lima Gunung Jelang Tahun Baru
- Peringatan BMKG, Waspada Cuaca Ekstrem hingga 28 Desember 2024
- H-5 Nataru, ASDP Ingatkan Pengguna Jasa Mempersiapkan Perjalanan dengan Matang
- 376 Rumah di Kabupaten Bima Terendam Banjir
- BMKG Keluarkan Peringatan Dini Cuaca Ekstrem, Wilayah Ini Waspada!