Polisi Buru 4 Tersangka Kasus Judi di Deli Serdang
Kamis, 13 April 2023 – 04:34 WIB

Personel Polrestabes Medan saat menggerebek barak narkoba dan judi di perbatasan Binjai - Deli Serdang, Sumatera Utara. (ANTARA/HO)
Kasat Narkoba Polrestabes Medan AKBP John Rakuta Sitepu membenarkan adanya penggerebekan lapak judi dan narkoba di perbatasan Deli Serdang-Binjai.
"Benar pelaku yang terlibat perjudian dan narkoba masih dalam pemeriksaan," ucapnya di Medan, Selasa (11/4).
Setelah mengamankan sejumlah orang di lokasi judi dan rawan narkoba itu, petugas memboyong mereka ke Polrestabes Medan. (antara/jpnn)
Sebanyak 12 orang jadi tersangka kasus peredaran narkoba dan judi di perbatasan Binjai-Deli Serdang.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Arus Mudik Padat, Contraflow Berlaku di Tol Cipali dan Jakarta-Cikampek
- Kapolda Riau Pantau Jalur Mudik dari Udara, Pastikan Lalu Lintas Lancar dan Aman
- Salat Id di Wilayah Polres Priok Berjalan Khidmat Berkat Sinergi Masyarakat dan Aparat
- Begini Kronologi dan Motif Sekuriti Tikam Polisi hingga 2 Orang Tewas di Rohil
- Pelaku Penikaman Polisi di Pos Kompleks BMH Bagansiapiapi Ditangkap
- OW Ditangkap di Bandara saat Bawa 186 Paket Ganja