Polisi Buru Lima Provokator Rusuh Bima
Jumat, 30 Desember 2011 – 13:49 WIB
MATARAM-Dugaan adanya provokator dalam rangkaian kasus di Lambu, Bima makin menguat. Tak tanggung-tanggung, pihak kepolisian mulai memburu lima orang yang disebut-sebut sebagai dalang aksi yang berujung bentrok massa dan polisi di Pelabuhan Sape, akhir pekan lalu.
Kabid Humas Polda NTB AKBP Sukarman Husein kepada Lombok Post kemarin mengatakan, pihaknya memang mencatat lima orang yang menjadi provokator. Saalah satunya inisial DL yang belakangan ini sering muncul di media massa.
Baca Juga:
‘’Salah satunya yang sering muncul di media massa itu inisial DL. Keterlibatan provokator lainnya masih terus dikejar,’’ katanya.
Sebelumnya, Kepala Divisi Humas Mabes Polri Irjen Saud Usman Nasution mengatakan, dari hasil pemeriksaan warga dan demonstran yang ditangkap, aksi memang ditujukan untuk membuat kekacauan. Bahkan, ada pemaksaan demonstrasi menolak tambang bagi warga yang sebenarnya setuju.
MATARAM-Dugaan adanya provokator dalam rangkaian kasus di Lambu, Bima makin menguat. Tak tanggung-tanggung, pihak kepolisian mulai memburu lima orang
BERITA TERKAIT
- 4 Santri Meninggal Tertimpa Tembok Ambruk di Pesantren Sukabumi
- Polda Sumsel Berikan Makan Siang Gratis kepada Siswa SDN 036 Palembang
- BPTD Jabar Sidak Pul Bus Pariwisata Menjelang Nataru, Antisipasi Kendaraan Bodong
- Bersama Masyarakat, Polres Rohul Deklarasi Kampung Bebas Narkoba di Desa Puo Raya
- BPTD: 1.000-an Bus Pariwisata di Jawa Barat Tidak Laik Jalan
- Jadi Muncikari di Rohul, 3 Orang Perempuan Ditangkap Polisi