Polisi Buru Lima Provokator Rusuh Bima
Jumat, 30 Desember 2011 – 13:49 WIB

Polisi Buru Lima Provokator Rusuh Bima
Saat ini lanjut kapolda, pihaknya fokus bagaimana menciptakan situasi aman di masyarakat. Tidak lagi terpancing dengan provokasi yang menyesatkan. ‘’Kita malah ingin memberikan bantuan pengobatan pada warga yang luka. Jadi tidak ada lagi penangkapan,’’ tegasnya kembali.
Kapolda berharap warga tidak resah dan ketakutan jika ada mobil ambulance polisi yang masuk ke Lambu. Karena tujuan mereka memberikan pengobatan pada warga yang luka. ‘’Ini tolong disampaikan pada warga lain. Kita akan membantu memberikan pengobatan pada warga yang luka,’’ imbuhnya.
Untuk membantu menciptakan situasi kondusif di wilayah Lambu, kapolda mengaku akan mengajak warga setempat melakukan gotong royong. Memperbaiki kembali sejumlah rumah warga yang rusak, termasuk mengajak keterlibatan warga Lambu membangun kembali Polsek Lambu.
‘’Insya Allah, besok (hari ini) kita akan memulai gotong royong membersihkan Polsek Lambu. Selanjutnya kita atur untuk memperbaiki rumah warga dan kantor pemerintahan lain yang dirusak,’’ akunya.
MATARAM-Dugaan adanya provokator dalam rangkaian kasus di Lambu, Bima makin menguat. Tak tanggung-tanggung, pihak kepolisian mulai memburu lima orang
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku