Polisi Buru Lima Provokator Rusuh Bima
Jumat, 30 Desember 2011 – 13:49 WIB

Polisi Buru Lima Provokator Rusuh Bima
Soal bagaimana penanganan terhadap kerugian yang diderita warga, persoalan itu akan dibicarakan lebih lanjut dengan institusi terkait.
Menjawab kemungkinan 47 orang warga yang ditetapkan sebagai tersangka untuk diperiksa ulang, kapolda mengaku terlibat atau tidaknya para tersangka akan terungkap melalui penyelidikan. ‘’Jika warga tersebut tidak terbukti tidak bersalah, akan dilepas,’’ katanya.
Terhadap desakan, agar dirinya dicopot dari jabatan sebagai Kapolda NTB, Arif dengan jantan mengaku persoalan itu dikembalikan pada masyarakat dan pimpinan Polri.
Menurut Arif, dirinya tidak pernah minta jabatan, tapi sebagai amanah. ‘’Jabatan itu sebagai amanah dan sudah diatur dari atas. Tugas saya memberikan pengabdian pada masyarakat,’’ katanya.
MATARAM-Dugaan adanya provokator dalam rangkaian kasus di Lambu, Bima makin menguat. Tak tanggung-tanggung, pihak kepolisian mulai memburu lima orang
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku