Polisi Dianggap Tak Serius Tuntaskan Kasus TNKB
Senin, 13 Mei 2013 – 17:00 WIB
JAKARTA – Indonesia Police Watch memertanyakan progres penanganan kasus dugaan korupsi pengadaan tanda nomor kendaran bermotor (TNKB) di Direktorat Lalu Lintas Polri yang sudah enam bulan ditangani namun tak ada kabarnya hingga saat ini. Namun, Neta heran, hingga kini kasus dugaan korupsi di Dirlantas Polri itu ibarat ditelan bumi. “Untuk itu Polri harus segera menjelaskan kepada publik, apakah kasus ini akan dilanjutkan atau dihentikan,” kata Neta.
“IPW mendesak Mabes Polri segera menjelaskan proses dan progres penanganan kasus korupsi senilai Rp 500 miliar tersebut,” kata Ketua Presidium IPW, Neta S Pane, Senin (13/5) kepada wartawan lewat pesan singkatnya.
Baca Juga:
Dijelaskan Neta, saat kasus ini akan ditangani Komisi Pemberantasan Korupsi, Polri mengatakan bahwa pihaknya menyerahkan Surat Pemberitahuan Dimulainya Penyidikan (SPDP) kepada Kejaksaan Agung sejak Oktober 2012 lalu.
Baca Juga:
JAKARTA – Indonesia Police Watch memertanyakan progres penanganan kasus dugaan korupsi pengadaan tanda nomor kendaran bermotor (TNKB) di Direktorat
BERITA TERKAIT
- Tak Hadiri Penetapan KPU, Gubernur-Wagub Kalsel Terpilih Sampaikan Permohonan Maaf
- Dewan Pakar BPIP Apresiasi Komitmen Menlu Sugiono Jalankan Diplomasi Pancasila
- 102 Formasi PPPK 2024 di Daerah Ini Belum Terisi
- R2, Honorer TMS & Belum Daftar PPPK Tahap 2 Mengetuk Istana, Ada Kemajuan
- Honorer Berstatus R2 dan R3 PPPK 2024 Siapkan Demo Nasional Besar-besaran
- Tolong Dicatat, Indonesia Bakal Punya Monumen Reog