Polisi Didesak Selesaikan Kasus Istri Eyang Subur
Rabu, 01 Mei 2013 – 11:28 WIB

Polisi Didesak Selesaikan Kasus Istri Eyang Subur
Komnas Perempuan menyatakan siap menerima pengaduan istri-istri Subur yang lain. "Kalau ada pengaduan dari istri Subur yang lain kami akan menerimanya dan mendukung," kata Saur.
Baca Juga:
Hanya saja, kata dia, Komnas Perempuan tidak bisa melakukan pemanggilan terhadap Subur dan istri-istrinya. Sesuai mandat yang diberikan, Komnas Perempuan tidak diperkenankan untuk memanggil atau menyelesaikan kasus satu per satu.
"Komnas perempuan tidak berhak memanggil. Kami hanya memantau dan memberikan dukungan kepada korban," ujar Saur. (abu/jpnn)
JAKARTA - Aje Juheri, orang tua dari istri ketujuh Eyang Subur melaporkan tindak kekerasan terhadap anaknya ke Polda Metro Jaya, Selasa (30/4). Komisi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Samuel Rizal Kerasukan saat Syuting Film Mangku Pocong
- Indra Bekti dan Aldila Jelita Kembali Ungkap Keinginan Pindah ke Australia
- Ardhito Pramono Jadi Special Guest Konser Boyce Avenue di Jakarta
- Heboh Pengakuan Lisa Mariana, Ridwan Kamil Akhirnya Lapor Polisi
- Paula Verhoeven: Fitnah Ini Sudah Terlalu Jauh
- 3 Berita Artis Terheboh: Alasan Revelino Mengakui Anak Lisa Mariana, Luna Maya Beri Jawabab