Polisi Didesak Usut Tayangan

Polisi Didesak Usut Tayangan
Polisi Didesak Usut Tayangan
Dalam suratnya, Sultan HB X atas nama Gubernur DIY menyampaikan tiga poin. Pertama, di saat masyarakat sedang mengalami musibah bencana Merapi justru Silet memberikan informasi yang menyesatkan dan menghasut sehingga menyebabkan masyarakat menjadi ketakutan dan kepanikan.

Kedua, tayangan "Silet" edisi 7 November 2010 menyebabkan orang takut datang ke Yogja, sebagian orang tua yang anaknya sekolah/kuliah di Yogja banyak yang disuruh pulang. Dampak lebih luas, masyarakat dan ekonomi Yogja lumpuh. Dan ketiga, informasi Silet sangat tidak mendidik, berbau klenik. Harusnya bencana Merapi dapat dilihat sebagai fenomena alam yang harus dipahami masyarakat. (fas/jpnn)

JAKARTA - Juru bicara masyarakat Yogjakarta di Jakarta, Imam minta kepolisian mengusut dugaan berita bohong gunung Merapi dalam program “Silet”


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News