Polisi Dikeroyok 6 Debt Collector
Rabu, 07 Juni 2017 – 13:08 WIB
“Para pelaku melarikan diri, bahkan sepeda motor yang dipakai ditinggal di lokasi,” kata Erna.
Karlos kemudian melaporkan kejadian tersebut ke Polsek Pondok Gede untuk ditindaklanjuti.
Saat ini, polisi masih menyelidiki pengeroyokan tersebut. Polisi berupaya mengidentifikasi pelaku melalui sepeda motor yang tertinggal di lokasi.
Dua sepeda motor pelaku yang tertinggal itu adalah Yamaha Mio warna merah F-4028-LW, dan Yamaha mio warna merah B-3501-SNE. Dari keterangan Karlos, diduga para pelaku merupakan kelompok debt collector yang hendak menarik sepeda motor.
“Ada sekitar 10 orang, kami masih mencarinya,” tandas dia.(kub/gob)
Anggota Polisi Lalu Lintas Pondok Gede, Brigadir Karlos Infantri, menjadi korban pengroyokan enam orang debt collektor, Selasa (6/6) kemarin.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Ketua Parpol di Bekasi Dilaporkan ke Polda Metro Jaya, Ketua Forkim Tegas Bilang Begini
- Polda Metro Jaya Pastikan Kasus Firli Bahuri Terus Berlanjut
- Apa Kabar Kasus Firli Bahuri di Polda Metro Jaya?
- Polda Metro Jaya Buru Tersangka Penggelapan Haksono Santoso
- Ajak IM Bisnis Berlian & Janjikan Untung Rp 21,3 Miliar, Reza Artamevia Dilaporkan ke Polisi
- Laga Indonesia Vs Jepang Malam Ini, Polisi Lakukan Rekayasa Lalin, Simak Nih!