Polisi Dituding Lindungi Anggodo
Selasa, 17 November 2009 – 13:21 WIB
Polisi Dituding Lindungi Anggodo
Dugaan itu diyakini Petrus, dengan adanya sangkaan penggelapan dan penipuan yang dilaporkan Anggodo, serta pidana umum lainnya yang diagendakan dalam pemeriksaan siang tadi, yang dinilai menguntungkan Anggodo.
Baca Juga:
Selain itu, sejumlah sangkaan lainnya yakni penyuapan, percobaan penyuapan, permufakatan dalam melakukan korupsi, pencemaran nama presiden, pencemaran nama pejabat publik, fitnah terhadap orang lain serta pengancaman.
Karenanya, agar penuntasan perkara ini fokus kepada pidana korupsi, Petrus telah melaporkan dugaan menghalang-halangi penyidikan perkara korupsi itu ke KPK (Senin (16/11) lalu. Terlapornya antara lain Anggodo dan Anggoro, serta beberapa orang lainnya, yang diduga terlibat.(zul/JPNN)
JAKARTA- Penasehat hukum ary Muladi, Petrus S menuding penyidik Bareskrim Mabes Polri melindungi Anggodo Widjojo, adik buronan KPK Aggoro Widjojo
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- 165 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jabotabek saat Libur Panjang 2025