Polisi Gadungan Rampok ABG
Kamis, 28 Maret 2013 – 08:04 WIB

Polisi Gadungan Rampok ABG
BIREUEN - Dua pemuda mengaku sebagai polisi berhasil merampok ponsel milik kawanan remaja. Korban merasa ketakutan karena dituduh mengantongi ganja, lantas pasrah saat hp mereka dijarah pelaku.
Peristiwa perampasan ini bermula saat Helmina (15) dan M Yani (18), warga Blang Me Barat, Jeunieb sedang duduk-duduk di atas jembatan Desa Blang Raleue, kemarin sekira pukul 23.30 WIB.
Tiba-tiba melintas M (27 bersama seorang temannya, YA (22) menaiki sepeda motor Supra Fit BL 2067 ZB. Setelah memarkirkan kenderaan, keduanya turun dan mendekati target. Helmina lalu digertak dan ditanyai, setelah pelaku mengaku sebagai polisi.
"Kami polisi, kalian hisap ganja ya?" ucap YA seperti ditirukan Kapolsek Jeunieb Iptu M Ketaren, kepada Metro Aceh (Grup JPNN) pada Rabu (27/3) di kantornya.
BIREUEN - Dua pemuda mengaku sebagai polisi berhasil merampok ponsel milik kawanan remaja. Korban merasa ketakutan karena dituduh mengantongi ganja,
BERITA TERKAIT
- Pengakuan Guru Ngaji Cabuli Santri di Tulungagung Bikin Naik Pitam
- Kantor KPU Buru Sengaja Dibakar, Motif Pelaku Tak Disangka
- Penemuan Mayat Wanita Tanpa Kepala Bikin Geger Warga Serang
- Oknum Polisi Aipda AD Dipecat Gegara Berbuat Asusila pada Ibu Mertua
- Curi Gardan Mobil Truk, Pria di Banyuasin Ditangkap Polisi
- Polsek Indralaya Tangkap Pelaku Penganiayaan di Ogan Ilir