Polisi Gagalkan Penyelundupan 273 Karung Bijih Timah di Bangka Barat
Sabtu, 16 Maret 2024 – 22:30 WIB
![Polisi Gagalkan Penyelundupan 273 Karung Bijih Timah di Bangka Barat](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/normal/2024/03/16/kapolres-bangka-barat-akbp-ade-zamrah-memberikan-keterangan-n0tu.jpg)
Kapolres Bangka Barat AKBP Ade Zamrah memberikan keterangan pers di Mapolsek Jebus pada kasus penangkapan pelaku penyelundupan bijih timah yang terjadi di Pantai Mentigi. Foto: ANTARA/HO-Humas Polres Bangka Barat
"Dari penangkapan ini kita akan lakukan upaya penyelidikan dari informasi yang berhasil didapatkan petugas hasil keterangan mereka," katanya.
Kepala Satuan Reskrim Polres Bangka Barat AKP Ecky Widi Prawira mengatakan terkait titik lokasi aktivitas penyelundupan tersebut akan segera ditindaklanjuti dengan pengembangan kasus.
"Akan kita lakukan pengembangan, kami mohon waktu untuk informasi perkembangan selanjutnya akan kita berikan menyusul," katanya.(antara/jpnn)
Polisi berhasil mengagalkan penyelundupan 273 karung bijih timah yang akan dibawa ke luar Pulau Bangka, Jumat (15/3) malam.
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
BERITA TERKAIT
- Polda Babel Sukses Berantas Geng Motor, Sahroni: Strateginya Patut Dicontoh
- DPRD Babel Didesak Bentuk Pansus Kerugian Lingkungan
- Kabar Gembira dari Pak Sekda untuk Honorer yang Sempat Diberhentikan
- Elly Rebuin Nilai Pemerintah Gagal Lindungi Rakyat Babel, Minta Tambang Timah Disetop
- Sidang Korupsi Timah: Suparta Diberi Pidana Tambahan, Penasihat Hukum Minta Dipertimbangkan
- Bacakan Pledoi, Eks Dirut PT Timah Mengaku Pengin Benahi Perusahaan