Polisi Garap Azis Samual Golkar untuk Kasus Pengeroyokan Ketum KNPI Sampai Malam, Hasilnya?
Perwira menengah Polri itu mengaku belum mengetahui status Azis Samual setelah menjalani pemeriksaan hari ini.
Namun, dia berjanji bakal mengumumkannya pada Rabu (2/3) besok.
"Besok saya umumkan jam 10.00 WIB," kata Tubagus.
Sebelumnya, Polda Metro Jaya menjadwalkan pemanggilan Azis Samual guna diperiksa dalam kapasitasnya sebagai saksi kasus pengeroyokan Haris Pertama.
Hal itu diungkap Direktur Kriminal Umum Polda Metro Jaya Kombes Tubagus Ade Hidayat.
"Saksi, kan, orang yang mendengar, mengetahui, melihat suatu peristiwa pidana dan lain sebagainya," ujar Tubagus, Senin (28/2).
Haris Pertama diketahui menjadi korban pengeroyokan di salah satu restoran di kawasan Menteng, Jakarta Pusat, pada Senin (21/2) siang.
Haris telah melaporkan kejadian pengeroyokan yang dialaminya ke Polda Metro Jaya, Senin malam.
Politikus Golkar Azis Samual diperiksa sampai malam dalam kasus pengeroyokan Ketum KNPI Haris Pertama. Apa hasilnya? SImak penjelasan Kombes Tubagus
- 5 Berita Terpopuler: Info OTT Terkini, Salah Satu Gubernur Diamankan KPK, Ada di Sini
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- Usut Tuntas Kasus Penembakan Polisi di Solok Selatan: Menunggu Implementasi Revolusi Mental Polri
- Kasatreskrim Ditembak Kabag Ops di Sumbar, Kadiv Propam Bilang Begini
- 5 Berita Terpopuler: Terungkap Kriteria Honorer dapat Afirmasi di Seleksi PPPK, Silakan Lapor ke Sini jika Ada Kekurangan