Polisi Gelar Rapid Test Massal di Petamburan, Kok Ada yang Kabur?
Kamis, 26 November 2020 – 21:15 WIB

Warga Petamburan, Tanah Abang, Jakarta Pusat mengikuti rapid test yang dilaksananan oleh Bidang Kedokteran dan Kesehatan (Bidokkes) Polda Metro Jaya, Selasa (24/11). Bidokkes Polda Metro Jaya menggelar rapid test untuk mengantisipasi penyebaran COVID-19 menyusul adanya kerumunan saat kepulangan Habib Rizieq Shihab serta pernikahan putrinya beberapa waktu lalu. Foto: Ricardo/jpnn.com
Fasilitas itu akan kembali disediakan pada Jumat (27/11) besok.
Adapun rapid test massal di Petamburan buntut acara pentolan Front Pembela Islam (FPI) Rizieq Shihab yang menimbulkan kerumunan.
Kedua acara yang dianggap melanggar protokol kesehatan itu yakni akad nikah anak Rizieq dan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW, Sabtu 14 November 2020 lalu di Petamburan, Tanah Abang, Jakarta Pusat.
"Besok Jumat kami akan rapid lagi massa di Petamburan dengan melibatkan teman TNI dan Pemerintah Daerah (Pemda) dalam hal ini gugus tugas yang kita kedepankan nanti dalam swab test di Petamburan," tandas Yusri Yunus.
Polisi menyediakan fasilitas rapid test gratis di Jalan Petamburan IV, Tanah Abang, Jakarta Pusat, tepatnya di SD Negeri 01-03, selama 22-24 November 2020 lalu
BERITA TERKAIT
- Polisi Tembak Penculik Anak Perempuan di Pasar Rebo, Tuh Pelakunya
- Begal Beraksi Lagi di Ibu Kota Jakarta
- Waspada Begal Motor Modus Tabrakan, ABS Jadi Korban
- Wartawan Tewas di Kamar Hotel, Polisi Temukan Sejumlah Obat
- Perusahaan Travel Dilaporkan ke Polda Metro Jaya atas Dugaan Penipuan
- Masa Penahanan Nikita Mirzani Diperpanjang hingga 40 Hari